Category Archives: Artikel

Diagnosa dan Medis Diabetes Mellitus

Diabetes mellitus (DM) adalah kelainan bersifat kronik yang ditandai dengan adanya gangguan metabolisme karbohidrat, protein, dan lemak yang diikuti komplikasi mikrovaskular (pembuluh darah kecil) dan makrovaskular (pembuluh darah besar). Umumnya, DM berkaitan dengan faktor keturunan dengan gejala klinis yang paling utama adalah intoleransi glukosa (gula).

Mencerdaskan Bayi Mulai dari Kandungan

Kecerdasan anak ternyata sudah bisa dirancang sejak dalam kandungan, yakni dengan memberikan asupan gizi yang dapat menunjang perkembangan otak janin. Perkembangan otak anak paling cepat terjadi mulai trimester ketiga kehamilan sampai dengan bayi berusia 5—6 bulan. Selanjutnya, perkembangan otak bayi ini masih berlanjut sampai berusia 18 bulan. Masa ini merupakan periode emas otak bayi.

Teknik Komposter Belimbing

Teknik pembuatan kompos memiliki beberapa macam dengan komposter yang berbeda pula. Salah satunya ialah dengan komposter belimbing. Komposter ini terbuat dari tabung plastik bekas cat yang dilengkapi pengaduk dan dua susun baling-baling segi empat yang bentuknya menyerupai buah belimbing. Kelebihannya, pengaduk dan baling-baling tersebut memudahkan proses pencampuran bahan kompos. Komposter ini juga dilengkapi dengan rak […]