Category Archives: utama

Strategi Sukses Wira Usaha Bakso

panduan-sukses-bisnis-bakso

Baso adalah salah satu makanan favorit terpopuler di Indonesia. Karenanya, sangat mudah ditemukan pedagang baso, dari desa hingga kota, mulai dari pedagang keliling, kaki lima, hingga restoran. Perputaran ekonomi bisnis baso bukan hal yang bisa dianggap remeh. Ratusan pedagang gerobak baso dalam satu kota mampu menghasilkan omzet ratusan milyaran rupiah per hari. Sebut saja, Jakarta […]

Cara Cepat Penggemukan Sapi dalam Empat Bulan

penggemukan-sapi-4-bulan-panen

  Kebutuhan daging sapi setiap tahun terus meningkat. Peningkatan kebutuhan tersebut di antaranya dipicu oleh pertumbuhan penduduk dan peningkatan ekonomi sehingga daya belinya masyarakat juga semakin tinggi. Saat ini, untuk memenuhi kebutuhan daging nasional, sebagiannya ditutupi oleh kuota impor, karena produksi ternak nasional masih belum mampu mencukupi kebutuhan daging nasional. Tentu hal ini menjadi peluang […]

Membuat Pakan Ternak Bergizi Tinggi Secara Organik

meramu-pakan-tenak-dari-limbah-perkebunan

Prospek bisnis peternakan di Indonesia sangat cerah. Pasalnya, permintaan pasar terhadap daging dari tahun ke tahun semakin meningkat. Sementara kemampuan produksi peternakan masih di bawah angka kebutuhan domestik sehingga harus dibantu oleh ternak impor. Pemerintah juga telah memberikan banyak dukungan untuk pengembangan peternakan agar bisa tercapai swasembada daging dan menambah lapangan kerja untuk kesejahteraan masyarakat.

Cepat Meraup Untung dari Bertanam Jati Barokah

kaya-investasi-jati-barokah

  Kayu jati merupakan komoditas mewah, karena memiliki kualitas kayu kelas awet dan kelas kuat serta memiliki nilai estetika tinggi. Meskipun harganya tinggi, tetap diminati oleh masyarakat, baik pasar domestik maupun pasar dunia. Permintaan industri pengolahan kayu terhadap bahan baku kayu hingga kini belum terpenuhi seluruhnya, khususnya kayu jati.

Cepat Panen dari Pembesaran Itik Raja

40-hari-panen-itik-raja

  Itik atau yang dikenal dengan nama bebek dalam bahasa Jawa merupakan jenis unggas yang semakin naik daun. Pasalnya, selain dimanfaatkan sebagai unggas petelur, itik juga bisa dijadikan unggas pedaging. Bahkan, bulunya pun bisa dimanfaatkan. Daging itik juga memiliki rasa yang tidak kalah sedap dibandingkan dengan daging ayam atau ikan. Sangat wajar, kini banyak bermunculan […]

Petunjuk Praktis Bertanam Tomat di Dalam Pot dan Kebun

bertanam-tomat-pot-kebun

  Perkembangan teknologi pertanian telah menghasilkan benih tomat yang memungkinkan untuk ditanam di semua tempat, baik di dataran rendah maupun dataran tinggi. Bahkan, sudah tercapai hasil beberapa varietas dan bentuk buah tomat yang beraneka ragam, dari yang bulat, lonjong, oval, blocky, hingga bentuk apel dengan ukuran dan warna yang bervariasi. Anda tinggal memilih kultivar yang […]

Teknik Praktis Agar Tabulampot Cepat Berbuah

tip-membuahkan-tabulampot

Lebatnya daun tanaman buah dalam pot (tabulampot) di halaman rumah kita tidak bisa dinikmati secara utuh jika tidak kunjung berbuah. Tentu hal ini berbalik menjadi kekecewaan. Karenanya, hobis atau pemilik tabulampot mesti mengetahui aspek pemeliharaan tabulampot. Tabulampot harus mendapatkan perhatian khusus agar dapat tumbuh secara optimal dan menghasilkan buah dengan cepat. Terkadang, ada kesalahpahaman dalam […]

Peluang Menguntungkan Bisnis Minuman & Snack Rumahan

19-inspirasi-bisnis-minuman-snack

  Usaha snack dan minuman populer memang semakin berkembang. Selama manusia hidup, selama itu pula membutuhkan makanan dan minuman. Apalagi penduduk Indonesia yang berjumlah jutaan orang merupakan pasar yang sangat besar dan tak ada habisnya. Sementara itu, mengembangkan usaha di era krisis dan keadaan keuangan menipis memerlukan cara yang praktis. Salah satu alternatif yang paling […]